Sabtu, 29 Desember 2012

ESOFAGUS BARRETT

  • Adalah Komplikasi dari refluks gastroesofagus kronis. 
  • terjadi penggantian mukosa skuamosa berlapis distal normal oleh epitel kolumnar metaplastik yang mengandung sel goblet
  • Refluks gastroesofagus yang berkepanjangan dan berulang ------------>  peradangan -------->  ulserasi lapisan epitel skuamosa ----->  penyembuhan -------->  pertumbuhan ke dalam sel bakan dan re-epitelisasi ----------->  pH rendah diesofagus distal akibat refluks ---------->  sel berdiferensiasi menjadi epitel kolumnar 
  • Laki-laki : perempuan = 4 : 1 , sering pada kulit putih , dan faktor genetik. 
  • komplikasi : ulkus , striktur , tetapi makna klinis utama esofagus barret adalah timbulnya adenokarsinoma (meningkatkan resiko 30 – 40 kali ) 
  • tampak sebagai mukosa merah muda seperti beledu antara mukosa skuamosa esofagus yang mulus dan merah muda dengan mukosa lambung yang coklat muda dan lebih lebat. Kelainan ini mungkin berupa tonjolan ke atas mirip lidah dari taut gastroesofagus, pita melingkar ireguler yang menggantikan taut skuamokolumnar di arah sefalad, atau bercak tunggal (pulau) di esofagus distal 
  • Secara mikroskopis, epitel skuamosa esofagus digantikan oleh epitel kolumnar metaplastik. Mukosa barret mungkin bersifat fokal dan bervariasi dari satu tempat ke tempat lain.
http://www.nature.com/nrc/journal/v3/n9/images/nrc1166-f1.gif
http://www.markfuscomd.com/images/barretts/barretts_arrows.gif

Sumber: patologi robin kumar, http://www.nature.com/nrc/journal/v3/n9/images/nrc1166-f1.gif, http://www.markfuscomd.com/images/barretts/barretts_arrows.gi






0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More